Kamis, 19 Juli 2012

Okeh guys..
sekarang kita bicarakn yah tentang dirimu atau yang sedang membaca artikel ini sih.. hehehehe..
Begini kamu pasti punya kekurangan dan setiap orang pasti memilikinya..
Kamu mungkin akan berpikir bahwa kamu orang yang paling kekurnangan atau paling sial di muka bumi ini, sebenarnya tidak !! Mengapa tidak ?? karena jika kita melihat lebih ke bawah lagi, pasti kita akan menyadarinya.. Contohnya begini, misalnya kamu terjatuh di depan umum, pasti kamu akan merasa sangat malu, sadarlah bahwa ada perbuatan yang lebih memalukan lagi dari pada jatuh di depan umum. Yah mungkin di putusin pacar, atau di lempar dengan sesuatu yang sangatlah menjijikkan. Apalagi kamu mempunyai kekurangan yang sering di ejekin oleh orang lain, sabarlah kawan, dan ingatlah akan hal itu.
Kelebihan yang kita miliki haruslah bermanfaat bagi orang lain, yang memiliki kekurangan yang yah sering di ejek orang, janganlah merasa kecewa atau malu, karena di balik semua itu dirimu masih punya kelebihan yang mungkin akan sangat bermanfaat bagi orang lain.. Seperti ; John Nash, Stephen Hawking, Helen Keller, atau Lena Maria.. Mereka adalah orang yang cacat, tapi memiliki sejumlah prestasi yang sangatlah luar biasa.

Janganlah saling menghina kawan, karena mungkin orang yang kamu hina lebih hebat dari dirimu sendiri..
Kekuranganmu mungkin akan jadi senjata bagi musuhmu, tapi kelebihanmu akan jadi senjata untuk musuhmu, yang bisa mengalahkan musuhmu..

Ingatlah sobat tidak ada yang sempurna di muka bumi ini..
yang sempurna hanyalah Tuhan..
yang memiliki cacat mental atau fisik, tetap maju terus dan berjuang karena kamu masih punya kelebihan yang mungkin tidak di miliki oleh orang lain....
Jadikan kelebihanmu bermanfaat bagi orang lain..
Jangan jadikan kekuranganmu beban bagi orang lain..
Jalani hidupmu dan ingatlah kepada yang maha kuasa selalu..

Semoga Bermanfaat kawan..
Salam damai untuk kita semua..
:)

0 komentar:

Posting Komentar